JABANG MAYIT

Sinopsis

Jadwal nonton JABANG MAYIT di MOPIC Cinema. Synopsis JABANG MAYIT: Seorang perempuan bernama Hujan (Salvita Decorte) kehilangan bayinya secara misterius. Dalam keputusasaan, ia bertemu dengan Bayu (Cornelio Sunny), seorang pria yang menawarkan bantuan. Bayu membawanya ke seorang dukun. Sang dukun mengungkap bahwa bayi Hujan telah diambil oleh makhluk dari dunia lain, "Hantu Jabang Mayit", hantu yang dipanggil melalui ritual gelap untuk menargetkan bayi dari ibu-ibu yang tidak siap melahirkan. Namun, makhluk itu kini "terlepas" bebas dan mulai memburu bayi-bayi lainnya. Hujan dan Bayu harus berpacu dengan waktu untuk menyelamatkan bayinya dan menghentikan Hantu Jabang Mayit, sementara sang dukun menyembunyikan sebuah rahasia tentang bagaimana hantu itu pertama kali terlepas ke dunia manusia.

Artist

CORNELIO SUNNY

SALVITA DE CORTE

KARINA SALIM

Director:

ISMAIL BASBETH

Genres:

DEWASA

Release Date:

06 MARET 2025

Producers:

CORNELIO SUNNY

Production:

MATTA CINEMA, UMBARA BROTHERS

Run Time:

84 Min

Cast & Crew of

JABANG MAYIT

Cast

CORNELIO SUNNY

Cornelio Sunny, merupakan seorang aktor berkebangsaan Indonesia. Ayahnya berasal dari Meksiko, sedangkan ibunya dari Palembang. Ia dikenal lewat perannya sebagai Sridar dalam film Haji Backpacker. cornelio sunny bukan hanya aktif di film tapi ia juga menjadi model iklan dan bermain di serial televisi...Read more

SALVITA DE CORTE

Salvita Decorte (lahir di Bali, 13 Juli 1990; umur 28 tahun) adalah seorang aktris dan model berkebangsaan Indonesia...Read more

KARINA SALIM

..Read more

Directors

D

ISMAIL BASBETH

Produced by

P

CORNELIO SUNNY